Posts

Contoh SK Pengangkatan Guru Tetap Yayasan

Image
Contoh SK Pengangkatan Guru Tetap Yayasan YAYASAN PENDIDIKAN................................... MADRASAH IBTIDAIYAH ..................... Jl. Lengkong Desa Sindangraja ................................................... SURAT KEPUTUSAN KETUA PENDIDIKAN ......................... MADRASAH IBTIDAIYAH ................................ NOMOR : 71/YPS.PPDS/SK/2004 TENTANG PENGANGKATAN GURU TETAP YAYASAN (GTY) PADA MI ........................... Menimbang Mangingat Memperhatikan  : : : Bahwa untuk kelancaran proses belajar mengajar (PBM) pada  MA/MTs ............. dipandang perlu mengangkat Guru Tetap Yayasan (GTY)  pada Madrasah tersebut. Keputusan mentri pendidikan Nasional Nomor 044/U/2002 Tentang Dewan pendidikan dan komite Sekolah Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 Tentang sistem pendidikan Nasional Undang-undang nomor 33 Tahun 2004 tentang pertimbangan keuangan antara pemerintah pusat dan daerah Peraturan pemerin

Artikel Konsep Dasar Sejarah #3

Image
Part 2: https://ruangtunggulama.blogspot.com/2019/08/artikel-konsep-dasar-sejarah-2.html   E.     Tujuan dan Manfaat Mempelajari Sejarah Menurut Nugroho Notosusanto, terdapat empat fungsi Sejarah seperti diraikan dibawah ini. 1.       Fungsi Rekreatif Manfaat keindahan menunjuk pada nilai estetis dari sejarah. Keindahan itu tampak terutama dalam cerita tentang tokoh-tokoh dalam peristiwa sejarah. Sebagaimana layaknya karya sastra seperti ovel dan roman, sejarah dapat memberikan kesenangan estetis karena bentuk dan susuannya yang bisa dinikmati keindahannya. 2.       Fungsi Inspiratif Studi sejarah dapat menemukan ide-ide dan konsep-konsep yang berguna bagi pemecahan berbagai permasalahan pada masa sekarang. Kebanggaan kita dengan kegigihan para pejuang, akan memberikan inspirasi kepeda kita untuk menemukan model-model perjuangan yang tanpa kenal menyerah. 3.       Fungsi Instruktif Karya teknologi dan kebudayaan masa lalu tidak berhenti, tetapi memiliki sifat k

Artikel Konsep Dasar Sejarah #2

Image
Part 1: http://bit.ly/konsepdasarsejarahpart1 C.     Perkembangan Ilmu Sejarah           Menurut Prof. Dr, Kuntowijaya dalam bukunya Pengantar Ilmu Sejarah (200 1 : 3 8 - 59) dalam membahas perkembangan sejarah tidak terlepas dari sejarah penulisan sejarah Eropa, sekalipun tidak berarti bahwa tidak ada penulisan sejarah di tempat lain seperti peradaban India, Tiongkok, Islam, dan Indonesia. Hal ini dikarenakn di dalam sejarah Eropa menunjukkan pergantian pendekatan, pendekatan retorika, pendekatan sejarah kritis, dan pendekatan ilmu sosial.   Dalam perkembangannya terbagi menjadi ; 1.       Zaman Yunani dan Romawi Tulisan sejarah di Eropa muncul di Yunani dalam bentuk puisi, yaitu karya Homer, ditulis berdasar cerita-cerita lama, menceritakan kehancuran Troya pada 1200 S.M. Tulisan dalam bentuk prosa baru muncul pada abad ke 6 S.M. Penulis sejarah dari Yunani yang terkenal ialah Herodotus (ca. 4 8 4-42 5 S.M). Herodotus melukiskan abad ke   6 dan ke 5 S.M, sehingga ia men